Ida Bagus , Astaran
(2013)
DESAIN MEDIA KOMUNIKASI VISUAL UNTUK MENGKAMPANYEKAN BAHAYA MEROKOK DI BALI.
Documentation.
Isi Denpasar.
Preview |
|
PDF (DESAIN MEDIA KOMUNIKASI VISUAL UNTUK MENGKAMPANYEKAN BAHAYA MEROKOK DI BALI)
- Cover Image
Download (69kB)
| Preview
|
Abstract
Peringatan bahaya rokok sudah dituliskan disetiap bungkusan rokok yang berbunyi merokok dapat menyebabkan kanker, impotensi, serangan jantung, gangguan kehamilan dan janin. Tetapi masih tetap tidak dipedulikan oleh para remaja perokok. Ada pun masalah yang diangkat yaitu Bagaimana menentukan konsep desain dan Bagaimanakah merancang media yang efektif dan komunikatif dalam mengkampanyekan bahaya merokok. Dengan adanya permasalahan seperti itu digunakanlah metode-metode perancangan seperti pengumpulan data dan analisis data sehingga didapatkan suatu konsep perancangan modern simplicity.
Dalam menentukan konsep desain komunikasi visual perlu dipertimbangkan teori - teori desain, teori sosial, prinsip desain, kriteria desain, serta mempertimbangkan keadaan calon konsumen seperti demografis, psikografis, sehingga akan terwujud media komunikasi visual yang efektif dan komunikatif. Sehingga Media promosi dapat membantu. memecahkan permasalahan yang terjadi di dalam mengkampanyekan bahaya merokok di Bali. Untuk mendapatkan rancangan media komunikasi yang efektif untuk mengkampanyekan Bahaya Merokok di Bali. Agar remaja di Bali sadar akan bahayanya merokok, diperlukan konsep dasar perancangan yang digunakan sebagai landasan perancangan media komunikasi visual yang dapat memberikan informasi yang tepat dan informatif yang sekaligus mampu untuk mempengaruhi khalayak sasaran.
Kata kunci : Kampanye di Bali, Desain Komunikasi visual, Bahaya Merokok
Actions (login required)
|
View Item |