ISI Denpasar | Institutional Repository

ARTIKEL KARYA SENI TRI KONA

Oshima, Sora (2016) ARTIKEL KARYA SENI TRI KONA. Documentation. ISI Denpasar.

[img]
Preview
PDF (ARTIKEL KARYA SENI TRI KONA) - Cover Image
Download (26kB) | Preview

Abstract

“Tri Kona” merupakan salah satu ajaran konsep dalam agama Hindu, yaitu tiga alur proses kehidupan manusia, yang terdiri dari utpati– lahir, stiti– hidup, dan pralina - mati. Penata menggambarkan proses kehidupan orang melalui tiga tingkatan tersebut, yang dipentaskan dengan media gamelan Gender Wayang dan Angklung. Pola-pola yang digunakan terinspirasi dari suasana upacara Manusia Yadnya, dan Pitra Yadnya dalam bentuk karyakarawitan inovatif.Karya ini terdiri dari tiga bagian yaitu bagian I, II dan III.Masing-masing bagian penata mengambarkan konsep Tri Kona yaitu bagian I- kelahiran dengan media gamelan Gender Wayang, bagian II-Kehidupan (anak-dewasa-tua) dengan gabungan Gender Wayang dan Angklung, bagian III-Kematian dengan media gamelan Angklung.Karya ini didukung oleh 29 orang dari Komunitas Seni Wang Bong, Banjar Mas, Desa Bedulu, Blahbatuh, Gianyar.

Item Type: Monograph (Documentation)
Subjects: N Fine Arts > NX Arts in general
Divisions: Faculty > Performing Arts Faculty > Karawitan Department
Depositing User: Mrs Dwi Gunawati
Date Deposited: 28 Nov 2016 03:37
Last Modified: 28 Nov 2016 03:37
URI: http://repo.isi-dps.ac.id/id/eprint/2309

Actions (login required)

View Item View Item