I Gusti Ngurah Agung, Jaya CK (2019) Ornamen Patra Punggel Sebagai Pencitraan Warung Max Beng Di Peliatan Ubud. Documentation. ISI Denpasar, Denpasar, Bali.
Full text not available from this repository.Abstract
Wirahusaha merupakan lahan yang banyak dikembangkan oleh masyarakat perkotaan maupun pedesaan. Wirahusa memberikan keuntungan yang sangat besar, dalam menambah pundi-pundi, untuk menopang kehidupan sehari-hari. Warung sebagai salah satu yang diminati oleh masyarakat dalam mengembangkan wirahusaha, kebutuhan hidup manusia adalah makan, tanpa makan manusia akan mengalami pertumbuhan yang sangat lamban, hal ini manusia perlu makan, untuk menambah stamina dalam melakukan aktivitas sehari-hari. Manusia jaman sekarang, sangatlah sibuk, melakukan aktivitas, untuk mendapatkan dana, artinya manusia sekarang perlu dana lebih untuk menopang energi yang dibutuhkan dalam menggerakkan tubuhnya dalam beraktivitas, lewat makan, manusia lebih prima dalam melakukan aktivitas. Makanan memberikan kemudahan manusia untuk mendapatkan energinya, maka banyak bermunculan usaha-usaha kecil, yang menyediakan bermacam-macam energy dari makanan. Wirahusaha ini sangat diminati oleh para pengusaha baik yang kecil, menengah sampai yang atas, berbagaia kiat-kiat dalam memajukan usahanya, dikembangkan dengan brendbrend, yang menarik minat pelanggan, untuk datang ketempat usaha yang dikembangkannya. Aikon-aikon yang diangkat, sebagai media promosi usahanya, sangat beragam, baik itu mengangkat seni tradisi, modern, atau sesuai gaya trend yang berkembang sekarang. Berawal dari olahan bumbu, salah satunya pendamping makanan, sambal bisa menjadi sebuah aikon dan dikombinasikan dengan gaya ornament Bali, memberikan nuansa yang sangat artistik, sesuai dengan tempat keberadaan, usaha tersebut berada. Ornamen merupakan salah satu keunikan yang bisa dikembangkan, sebagai sebuah aikon, untuk menarik pengunjung, sehingga memudahkan dalam mencari letak tempat usaha tersebut. Trik-trik brend kreatif akan memberikan sebuah hasil, yang memberikan keuntungan dalam berwirausaha, yang lebih maju dan berkembang. Kata Kunci: Wirahusaha, Makanan, Aikon, Ornament Bali.
Item Type: | Monograph (Documentation) |
---|---|
Subjects: | N Fine Arts > NX Arts in general |
Divisions: | Faculty > Fine Arts and Design Faculty > Craft Department |
Depositing User: | Jaya Semadi I Gst Ngurah |
Date Deposited: | 02 Jan 2019 01:21 |
Last Modified: | 02 Jan 2019 01:21 |
URI: | http://repo.isi-dps.ac.id/id/eprint/2987 |
Actions (login required)
View Item |