ISI Denpasar | Institutional Repository

PERANCANGAN VISUAL BRANDING SEBAGAI MEDIA PROMOSI UNTUK EVENT HUT SMA NEGERI 1 TEMBUKU DI HNS STUDIO

I Wayan, Yoga Adi Pratama and I Wayan Agus, Eka Cahyadi and Cokorda, Alit Artawan (2024) PERANCANGAN VISUAL BRANDING SEBAGAI MEDIA PROMOSI UNTUK EVENT HUT SMA NEGERI 1 TEMBUKU DI HNS STUDIO. Documentation. ISI Denpasar, Denpasar Bali.

[img] PDF
Download (1MB)

Abstract

Dalam era digital saat ini industri kreatif sangat berkembang pesat di Indonesai khusunya di Bali, dengan hadirnya studio kreatif seperti HNS Studio Bali, Terletak di Jl. Ir. Sukarno, Br. Buruan Tampaksiring, Gianyar, Bali, studio ini didirikan pada tahun 2015 oleh Dewa Gede Raka Jana Nuraga, alumni ISI Denpasar. HNS Studio merupakan studio kreatif di bidang jasa ilustari, dan animasi. Saat ini penulis dilibatkan dalam pengerjaan salah satu proyek visual branding sebagai media promosi dalam peringatan HUT SMA Negeri 1 Tembuku di HNS Studio Bali, meliputi pembuatan desain maskot, feed, filter story, desain stage, dan desain pendukung lainnya. Yang dimana target acara ini ditunjukan untuk anak muda khususnya siswa SMP yang akan melanjutkan ke jenjang sekolah menengah atas (SMA), dengan style desain terdapat usur budaya Bali. Melihat permasalaahn terebut, penulis melakukan pengamatan dengan Metode penelitian mencakup observasi, wawancara, partisipasi, dan dokumentasi, serta Studi pustaka. Proses perancangan tersebut melibatkan brainstroming, pengumpulan data, dan penerapan unsur – unsur desain seperti ilustrasi, tipografi, dan warna. Dengan demikian, keseluruhan proses perancangan visual branding sebagi media promosi untuk event HUT SMA Negeri 1 Tembuku di HNS Studio Bali di buat dengan sistematis dan terstruktur tentu dengan manajemen pembuatan desain yang di terapkan oleh HNS Studio Bali, untuk mencapai hasil yang maksimal. Kata Kunci: Desain Komunikasi Visual, Visual Branding, Media Promosi, HNS Studi Bali

Item Type: Monograph (Documentation)
Subjects: N Fine Arts > NX Arts in general
Divisions: Faculty > Fine Arts and Design Faculty > Design and Visual Communications Department
Depositing User: Ni Komang Ayu Septiari
Date Deposited: 26 Feb 2024 01:09
Last Modified: 26 Feb 2024 01:09
URI: http://repo.isi-dps.ac.id/id/eprint/5548

Actions (login required)

View Item View Item