ISI Denpasar | Institutional Repository

EKSPRESI INTERIOR TROPIS PADA ARSITEKTUR KOLONIAL DI KOTA SINGARAJA

I Nyoman, Adi Tiaga (2008) EKSPRESI INTERIOR TROPIS PADA ARSITEKTUR KOLONIAL DI KOTA SINGARAJA. Other. ISI Denpasar.

[img] Microsoft Word (EKSPRESI INTERIOR TROPIS PADA ARSITEKTUR KOLONIAL DI KOTA SINGARAJA) - Published Version
Download (27kB)

Abstract

Secara global wilayah kepulauan Indonesia tewrmasuk wilayah yang memiliki iklim tropis. Perubahan iklim dan suhu yang terjadi di Indonesia ini menjadi arsitektur rumah tinggal di I ndonesia dapat digolongkan ke dalam bangunan tropis. Salah satu contoh bangunan-bangunan trop[is di Indonesia dapat di temukan di Singaraja, Bali. Singaraja sebagai Ibu Kota Kabupaten Buleleng, Bali sekain dijuluki sebagai kota “panas” berlambangkan patung Singa Ambararaja dan sebagai cikal bakal ibu kopta “Sundan kecil” tempo dulu ternyata menyimpan kekayaan Arsitektur kolonial Belanda yang jarang dijinpai di kota-kota lain yang ada di Bali. Arsitektur kolonial ini dapat dijumpai di lingkungan Sukasada, Liligundi, Jalan Ngurah Rai, Jln. Gajahmada, Pelabuhan Buleleng dan lin-lain.

Item Type: Monograph (Other)
Subjects: N Fine Arts > NX Arts in general
Divisions: Document
Depositing User: Admin
Date Deposited: 22 Feb 2011 05:54
Last Modified: 22 Feb 2011 05:54
URI: http://repo.isi-dps.ac.id/id/eprint/642

Actions (login required)

View Item View Item