ISI Denpasar | Institutional Repository

STUDI DESAIN INTERIOR RUMAH TINGGAL TRADISIONAL BALI MADYA (BALI ARYA)

A.A Gede, Rai Remawa (2008) STUDI DESAIN INTERIOR RUMAH TINGGAL TRADISIONAL BALI MADYA (BALI ARYA). Other. ISI Denpasar.

[img] Microsoft Word (STUDI DESAIN INTERIOR RUMAH TINGGAL TRADISIONAL BALI MADYA (BALI ARYA)) - Published Version
Download (26kB)

Abstract

Desain interior adalah bidang ilmu baru yang sedang berkembang dan memiliki prospek yang cukup luas pada era modern ini. Semakin modern perkembangan budaya dan kehidupan maka bidang desain ini akan semakin diperlukan, untuk memberikan berbagai kemudahan berbagai aktivitas kehidupan di dalam rumah tinggal. Belakangan ini pembangunan dan renovasi rumah tinggal cenderung mengabaikan kaidah-kaidah estetika (tujuan akhir dalam bidang seni rupa dan desain). Hal tersebut terlihat pada penurunan derajat keberaturan unsur-unsur desain pada setiap desain interior bangunan baik yang direnovasi maupun pada bangunan baru.

Item Type: Monograph (Other)
Subjects: N Fine Arts > NX Arts in general
Divisions: Document
Depositing User: Admin
Date Deposited: 22 Feb 2011 05:53
Last Modified: 22 Feb 2011 05:53
URI: http://repo.isi-dps.ac.id/id/eprint/661

Actions (login required)

View Item View Item