ISI Denpasar | Institutional Repository

MENGHAYATI DAN MENINDAKLANJUTI MAKNA SEKAR MACAPAT JAWA GAYA SURAKARTA YANG BERNUANSA KEHIDUPAN SEHARI-HARI

Tri, Haryanto (1999) MENGHAYATI DAN MENINDAKLANJUTI MAKNA SEKAR MACAPAT JAWA GAYA SURAKARTA YANG BERNUANSA KEHIDUPAN SEHARI-HARI. Mudra (JURNAL SENI BUDAYA), 7. p. 1. ISSN 0854-3461

[img]
Preview
PDF (MENGHAYATI DAN MENINDAKLANJUTI MAKNA SEKAR MACAPAT JAWA GAYA SURAKARTA YANG BERNUANSA KEHIDUPAN SEHARI-HARI) - Published Version
Download (10kB) | Preview

Abstract

I. Pendahuluan Sebelum penuls mengungkapkan berbagai hal yang berkaitan dengan judul diatas, penulis mengajak untuk ,menyimak sebuah sekar Macapat Pucung yang isinya sebagai berikut : Ngelnu Iku = Ilmu itu Kelakone kunti laku = cara mendapatkan dengan laku atau budi daya Lakase lawan kas = dari awal sampai akhir Tegese kas Nyantosani = yang dimaksud kas (akhir) harus bertanggung jawab Setya budya pangeksening = kehendak, bertindak tujuannya untuk mengendalikan Dur angkara = hawa nafsu Tembang di atas memiliki makna, bahwa kita mencari ilmu melalui jalan yang sangat panjang, dari mulai belajar dasar hingga setelah bias mengembangkannya dan yang terakhir mengamalkan yang disesuaikan dengan perilaku kehidupan di masyarakat lingkungannya.

Item Type: Article
Subjects: N Fine Arts > NX Arts in general
Divisions: Publication Unit > Journal > Mudra Journal
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 11 May 2011 07:37
Last Modified: 11 May 2011 07:37
URI: http://repo.isi-dps.ac.id/id/eprint/811

Actions (login required)

View Item View Item