I Gede, Mawan (2022) RITUS LEGONG. Working Paper. ISI Denpasar, Denpasar, Bali.
PDF (RITUS LEGONG)
Download (164kB) |
Abstract
Diceritakan di sebuah desa dengan siklus kehidupan masyarakat agraris selalu dilakukan dengan rasa tulus ikhlas dan bersyukur kepada Tuhan. Di sela sela ucap syukur munculkan ketrampilan ketrampilan kaum tani seperti bernyanyi dan menari dengan gerak gerak yang spontan. Kehidupan kaum tani yang begitu bahagia dengan hasil panen yang melimpah dibuyarkan oleh hama hama yang menggerogoti hasil panennya. Dengan segala upaya kaum tani melawan dan menghalau hama yng mengganggu hasil panen mereka, tetapi Tuhan berkehendak lain, hama begitu kuat dan para tani menyerah pasrah memasrahkan diri kehadapan Dewi Sri sebagai manifestasi Tuhan dengan menggelar upacara/Ritus. Gamelan pengiring dari Garapan ini adalah Gamelan Slonding dengan menambah beberapa insrtumen lain seperti suling, kendang, cengceng, kajar, dan gong, yang bertujuan untuk menambah suasana yang diinginkan oleh pola Garapan tariannya. Karya ini merupakan kolaborasi antara olah vokal, tari, dan msuik yang dipadukan sedemikian rupa untuk mendapatkan bentuk karya yang inovatif.
Item Type: | Monograph (Working Paper) |
---|---|
Subjects: | N Fine Arts > NX Arts in general |
Divisions: | Faculty > Performing Arts Faculty > fsp |
Depositing User: | Jayasemadi |
Date Deposited: | 12 Apr 2023 05:12 |
Last Modified: | 12 Apr 2023 05:12 |
URI: | http://repo.isi-dps.ac.id/id/eprint/5223 |
Actions (login required)
View Item |