ISI Denpasar | Institutional Repository

Energi Lingga di Latar Merah

I Wayan, Setem, S.Sn., M.Sn (2011) Energi Lingga di Latar Merah. Documentation. ISI Denpasar.

Full text not available from this repository.

Abstract

Energi Lingga sejatinya melambangkan bagaimana manusia keluar dari ke-purbaan yang paling purba yaitu baru muncul sebagai homo sapiens untuk menjadi mahkluk yang beradab, mengerti dan menjujung pluralitas dimuka bumi ini. Pendekatan simbolik dan metaforik digunakan untuk mensitesakan pemikiran berkait dengan lingga-yoni yang diintrepretasikan sebagai sexual-inter course se-bagai inspirasi proses kreatif. Pendekatan simiotik juga menjadi alternatif pendukung dalam sublimasi ’kegaduhan’ dan ketak-teraturan munculnya berbagai gagasan yang berkelebatan sehingga sign menjadi lebih memiliki kapasitas otonom. Karena dalam proses kreatif yang melibatkan imajinasi, tidak menutup ke-mungkinan untuk mengadakan improvisasi-improvisasi dalam bentuk, komposisi dan pewarnaan sesuai suasana batin saat itu.

Item Type: Monograph (Documentation)
Subjects: N Fine Arts > NX Arts in general
Divisions: Faculty > Fine Arts and Design Faculty > Fine Art Department
Depositing User: Mrs Dwi Gunawati
Date Deposited: 16 May 2012 02:02
Last Modified: 16 May 2012 02:02
URI: http://repo.isi-dps.ac.id/id/eprint/1404

Actions (login required)

View Item View Item