Dru, Hendro and I Made, Marajaya (2022) Buku: PERTUNJUKAN WAYANG CENK BLONK ERA PANDEMI. Fakultas Seni Pertunjukan Institut Seni Indonesia Denpasar, Denpasar, Bali.
PDF (Buku: PERTUNJUKAN WAYANG CENK BLONK ERA PANDEMI)
Download (1MB) |
Abstract
KATA PENGANTAR Puji Syukur dipanjatkan kehadapan Tuhan Yang Maha Esa, atas karunia-Nya, buku ini dapat diselesaikan tepat pada waktunya. Terselesaikannya buku ini tidak terlepas atas bantuan berbagai pihak baik materi maupun sumbangsih pikiran dan masukan terhadap penelitian PDUPT ini. Kajian ini belumlah sempurna, masih terdapat kelemahan dan kekurangannya, sehingga perlu dari perbaikan teori, metode, maupun analisisnya atau lainnya. Untuk itu, ijinkan penulis mengucapkan terima kasih yang setulus-tulusnya kepada Bapak dan Ibu sebagai berikut ini. 1. Bapak Rektor ISI Denpasar, Prof. Dr. I Wayan Adnyana, S.Sn., M.Sn, yang telah memberikan fasilitas dalam menyelesaikan penelitian PDUPT ini. 2. Bapak Dekan Fakultas Seni Pertunjukan Institut Seni Indonesia Denpasar, Wardizal, SSen, M.Si, yang telah membantu dan memberi dorongan untuk penyelesaian penelitian ini. 3. Ibu Kepala LP2MPP ISI Denpasar, Dr. Ni Made Arshiniwati., SST., M.Si, dan staf yang telah memberikan fasilitas dan ruang untuk melakukan penelitian bagi para dosen dan khususnya bagi penulis sendiri. 4. Kepada nara sumber dan seluruh pihak yang telah memberikan informasi yang terkait dengan Wayang Ceng Blonk dalam Pertunjukan Virtual, sehingga penelitian PDUPT ini dapat diselesaikan. 5. Rekan-rekan dosen Prodi Pedalangan yang memberikan motivasi untuk melakukan penelitian dan semangatnya. Kajian ini sebagai hasil penelitian unggulan dasar, oleh karena atas kekurangan dalam hal mengolah data, bahasa, analisis, dan teknik penyajian hasil penelitian, kami memohon permakluman dan saran yang membangun agar dapat dipertanggungjawabkan secara ilmiah. Semoga buku ini bermanfaat. Denpasar, Juni 2022 Penulis, Dru Hendro - I Made Marajaya
Item Type: | Book |
---|---|
Subjects: | N Fine Arts > NX Arts in general |
Divisions: | Faculty > Performing Arts Faculty > fsp |
Depositing User: | Jayasemadi |
Date Deposited: | 30 Jun 2022 04:54 |
Last Modified: | 30 Jun 2022 04:54 |
URI: | http://repo.isi-dps.ac.id/id/eprint/4832 |
Actions (login required)
View Item |