ISI Denpasar | Institutional Repository

Prasasti Blanjong dan Gamelan Gong Beri

Hendra, Santosa (2011) Prasasti Blanjong dan Gamelan Gong Beri. Artikel Bulan Maret (2011), 2 (3). p. 1.

[img]
Preview
PDF (Prasasti Blanjong dan Gamelan Gong Beri) - Published Version
Download (170kB) | Preview

Abstract

Menurut beberapa sumber, nama Blanjong berasal dari kata blahjung. Blah atau belah berarti pecah, dan jung berarti perahu. Jung yang bocor, kemudian terdampar dan akhirnya pecah berantakan dekat Sawang. Kata sawang berarti palung laut yang dalam, dan sekarang menjadi Semawang. Pengertiang Blanjong adalah suatu tempat dimana perahu yang bocor kemudian pecah terdampar di dekat Semawang. Rusaknya tulisan prasasti membuat para ahli hanya dapat mengira-ngira terjemahannya yaitu: Pada tahun 835 Caka bulan Phalguna, seorang raja yang mempunyai kekuasaan di seluruh penjuru dunia beristana di keraton Singadwala, bernama Sri Kesari telah mengalahkan musuh-musuhnya di Gurun dan di Swal. Inilah yang harus diketahui sampai dikemudian hari[1].

Item Type: Article
Subjects: N Fine Arts > NX Arts in general
Divisions: Publication Unit > Article
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 13 Apr 2011 07:47
Last Modified: 13 Apr 2011 07:47
URI: http://repo.isi-dps.ac.id/id/eprint/728

Actions (login required)

View Item View Item